PENINGKATAN POTENSI DIRI MELALUI PEMBELAJARAN ADMINISTRASI KEUANGAN BAGI USAHA MIKRO DAN UKM DI KELURAHAN TENGAH

Nafisah Yuliani, Dini Amalia

Abstract


Penelitian ini bertujuan menganalisis hubungan antara aspek pelatihan dengan motivasi para peserta. Sampel diambil sebanyak 67 orang dari 206 peserta di Kelurahan Tengah dengan metode Convenience Sampling. Aspek pelatihan meliputi adanya instruktur, materi pelatihan, , metode pelatihan, evaluasi, fasilitas dan layanan sebagai variabel independen (X). Motivasi pelatihan meliputi faktor intrinsik dan faktor ekstrinsik sebagai variabel dependen (Y). Hasil penelitian ini menunjukkan adanya korelasi positif antara aspek pelatihan dengan motivasi pelatihan. Proporsi hubungan ini sebesar 12%. Hal ini menggambarkan ada faktor lain yang lebih dominan memengaruhi motivasi pelatihan. Hal ini menggambarkan adanya faktor-faktor lain dari pelatihan kerja yang lebih dominan memengaruhi motivasi kerja, yaitu orientasi pelaku usaha mikro dan UKM di Kelurahan Tengah adalah kompensasi setelah mengikuti pelatihan, keluar dari rutinitas pekerjaan sehari-hari dan penghargaan (=sertifikat).

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.